Catatan Bening
Friday, April 07, 2006 DOA PERPISAHAN (***Brothers***)


Great Thanks for a Great Friend who Share This Song with Me.
Will play this in piano, in the silence of the night,
to remember all your kindness .......



Pertemuan kita di suatu hari
menitikkan ukhuwah yang sejati
bersyukurku kehadap Ilahi
di atas jalinan yang suci

Namun kini perpisahan yang terjadi
dugaan yang menimpa diri
bersama lagi atas suratan
kutetap pergi jua

Kan kuutuskan salam ingatanku
dalam doa kudusku sepanjang waktu
Ya Allah bantulah hamba Mu
mencari hidayah dari pada Mu
dalam mendirikan kesabaranku
Ya Allah tabahkan hati hamba Mu
di atas perpisahan ini

Kan kuutuskan salam ingatanku
dalam doa kudusku sepanjang waktu
Ya Allah bantulah hamba Mu
Senyuman yang tersirat dibibirmu
menjadi ingatan setiap waktu
tanda kemesraan bersimpuh padu
kenangku di dalam doamu

Semoga Tuhan berkatimu

Posted by SebeningDoaMalam :: 9:03 PM :: 0 comments

Post / Read Comments